Membuat Link Berkedip disorot Mouse

Apaan sich yang dinamakan link berkedip itu. ya link berkedip (berwarna-warni) ketika mouse diarahkan ke link tersebut. kayak apa yach jadinya ? ya bisa dilihat contohnya di blog tutorial blogger newbie ini. karena scriptnya sudah dipakai juga.

Oke langsung saja menuju target.

untuk scripnya ini :

  1. Silahkan login ke blogger dengan ID anda.
  2. Klik Tata Letak.
  3. Klik tab Edit HTML.
  4. Cari kode seperti ini </head>.
  5. Simpan kode script dibawah ini tepat di bawah kode </head>.
    <script src=”http://ajurna.googlecode.com/files/rainbow.js”></script>
  6. Klik Simpan
  7. Selesai dech

langsung aja refresh dan coba sorot link pada blog kamu.
bagaimana hasilnya ??? Cerita donk….

kalau masih kurang menarik bisa dikasih efek daun gugur pada blog kamu loch.

Leave a Reply