Autor ajurna.net

Assalamu’alaikum….wr.wb

Ilmu itu buruan, dan tulisan adalah talinya;
Maka ikatlah buruanmu dengan tali yang kuat

Perkenalkan yang punya blog ini :

ajurna

Nama Lengkap: Achmad Umar
Panggilan : Umar [ajurNA]
Lahir : Ponorogo, 31 Mei 1989
Makanan Favorit : Nasi Goreng
Hobi : Belajar Web/wap, Chatting, Pokoknya Internet
Status : Single
FB : http://www.facebook.com/ajurna.net
Twitter : http://twitter.com/umarajurna
YM : ajurna_id
Motto : Suatu saat kita harus menjadi orang yang dipercaya, bukan orang yang mempercayakan.
Pesan :

  • Jangan iri pada kelebihan orang lain, karena Setiap manusia mempunyai kelebihan dan juga kekurangan yang berbeda-beda, Carilah kelebihan pada dirimu dan kembangkan, Jadilan diri sendiri
  • Jangan menyalahkan perbedaan,karna perbedaan adalah sifat manusiawi,dengan adanya perbedaan maka manusia akan merasa saling membutuhkan

Aku mengenal dunia internet pertama kali gara-gara chatting di iRC, nick aku ajurNA_ (ada yang kenal gak…) biasa join di #ponorogo. aku bisa ngeblog ya dari sana (chatting di IRC pakai HP), dulu ter-inpirasi pengen membuat site yang bisa dilihat di HP dan kesampean juga tuh membuat wap ajurNAstar.Jw.Lt.Lalu belum puas juga mempunyai wap ganti belajar membuat blog juga kesampean http://ajurna.blogspot.com/. Belum puas juga nich pakai subdomain, belajar lagi custom domain ajurNA.NET.

ajurNA membuat BLOG ini bukan karena ajurNA mahir dalam bidang komputer ataupun internet loch (apalagi website), ini juga cuma nyoba-nyobi dan menyalurkan hobi saja dan sekaligus untuk berbagi dan bertukar pengalaman dengan mereka-mereka master webster……

Terima kasih semua yang telah berkenan mengunjungi blog MaRLiF dan membaca profilenya. Untuk melihat profile lebih lanjut kenapa saya ngeblog.

Salam kenal buat semuanya
wassalammu’alaikim……wr.wb

Leave a Reply